AKL: Soal Kasus Beserta Penyelesaian Laba Bersih Konsolidasi dan Laba yang Dialokasikan

S7-19 Keuntungan belum direalisasi dari penjualan arus ke atas
PT Cadas menjual outputnya dengan harga 25% di atas biayanya. PT Pasifik membeli semua persediaanya
dari PT. Cadas. Informasi terpilih dari operasi kedua perusahaan selama 3 tahun terakhir adalah sebagai berikut:
Tahun PT Cadas PT Pasifik
Penjualan ke PT Pasifik Laba Bersih Persediaan 31 Desember Laba Operasi
20×2  Rp            200,000,000  Rp     100,000,000  Rp          70,000,000  Rp   150,000,000
20×3  Rp            175,000,000  Rp       90,000,000  Rp        105,000,000  Rp   240,000,000
20×4  Rp            225,000,000  Rp       60,000,000  Rp        120,000,000  Rp   300,000,000
PT Pasifik membeli 60% kepemilikan di PT Cadas pada tanggal 1 januari 20X1 pada nilai bukunya
Diminta:
Hitung laba bersih konsolidasi dan laba yang dialokasikan ke kepemilikan minoritas untuk tahun 20X2,20X3,20X4.

konsolidasi
Penyelesaian Kasus Konsolidasi atas Laba Bersih. [FOTO/PIT]
Baca Juga:  Populasi Kupu-kupu
- Iklan -

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU