Resep Tapioka Keju, Gurih dan Lezat

Resep Tapioka Keju, menu yang didoyani pencinta cake yang tidak manis. Pasti yang mengidap penyakit diabetes, menghindarinya. Namun jangan khawatir, resep by vikanomias_kitchen ini, bisa memuaskan leher untuk konsumsi camilan yang tidak manis.

Menghindari camilan manis, tanpa harus menahan selera untuk tidak makan kue. Tapioka Keju alternatifnya. Bisa – bisa, kue camilan ini dihabiskan satu toples, dengan satu kali menghadapinya.

Karena itu, usahakan bisa bikin sendiri. Sebab kalau dibeli, pasti masih mau nambah terus. Bahannya ada sagu dan tapioka. Meski kedua bahan ini hampir sama fungsinya, tetap harus pakai keduanya. Karena tetap ada bedanya, meskipun tipis.

- Iklan -
Baca Juga:  Resep Soto Betawi, Cocok Buat Lebaran

Yuk simak- bahan-bahan selengkapnya dan cara membuatnya, berikut ini :

Bahan:

  • 350 gram tepung tapioka (sangria hingga harum, gunakan potongan daun pandan)
  • 50 gram terigu
  • 75 gram margarine
  • 75 gram
  • 100 gram gula halus
  • 150 keju parut
  • 2 butir telur ukuran kecil
Baca Juga:  Resep Ayam Goreng Lengkuas ala @mamaramos2016

Cara Membuat:

  1. Sangrai tapioka hingga harum (kurang lebih 5 menit, agar tepungnya lebih ringan dan lebih harum jika disangrai dengan daun pandan ).
  2. Kocok margarin dan gula halus (cukup hingga tercampur rata).
  3. Masukkan telur (aduk rata) kemudian keju parut. Aduk rata dengan spatula.
  4. Masukkan tepung, aduk rata (bisa dengan mixer seentar atau spatula, cetak sesuai selera (umumnya dengan spuit).
  5. Panggang dengan suhu 100 – 140’C hingga matang. (fb/ana)
- Iklan -

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU