Tips dan Trik Lolos Seleksi Online TKD dan Core Values BUMN 2022

Rekrutmen Bersama BUMN 2022 kini telah memasuki tahap persiapan tes online . Lantas bagaimana tips dan trik agar lolos seleksi Tes Kemampuan Dasar (TKD) dan Core Values BUMN 2022?

Berdasarkan jadwal yang telah ditetapkan, setelah tahap ini, pelamar wajib mengikuti pelaksanaan  (TKD) dan Core Values BUMN.

Pelaksanaan TKD dan Core Values BUMN akan berlangsung pada 19 Mei – 24 Mei 2022.

- Iklan -

Sebelum uji tes, diberikan juga tips dan trik lolos seleksi BUMN untuk masing-masing tes. salah satunya Tips dan Trik Pemahaman Wacana.

Tips dan Trik Tes Pemahaman Wacana

  1. Terlebih dahulu baca soal yang ada di bawah teks wacanatersebut
  2. Pahami dengan jelas apa yang ditanyakan dalam soal tersebut
  3. Mulailah membaca secara detail kata per kata dalam wacana tersebut
  4. Sambil membaca,temukan ide pokok dariteks wacana itu karena biasanya yang ditanyakan dalam soal adalah ide pokok
  5. Hubungkan pertanyaan yang sudah terlebih dahulu Anda baca denganis dari wacana tersebut
  6. Baca kembali soal Anda dan temukan jawaban yang paling tepat.

Dikutip melalui akun TikTok @vinamauliana yang merupakan konten kreator penerima penghargaan Tiktok Awards 2021 sebagai Best of learning and Education, ada beberapa tips yang diberikan agar mudah lolos TKD dan Core Values, berikut langkah-langkahnya:

  1. Masuk website https://www.assessmentday.co.uk/;
  2. Pilih numerical reasoning untuk melatih kemampuan numerik;
  3. Kemudian lanjut untuk tes diagrammatical reasoning test untuk menguji kemampuan berfikir kritis;
  4. Verbal Reasoning test untuk mengasah kemampuan bahasa;
  5. Lalu yang paling penting jangan lupa cari tahu informasi tentang perusahaan yang anda tuju, kunjungi website perusahaan lalu donwload laporan tahunan kemudian pelajari.

Demikian beberapa tips agar mudah lolos TKD dan Core values selesai masuk BUMN.

- Iklan -

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU